Capaian dan Indikator
1. Capaian Pembelajaran
Setelah mempelajari bab ini mahasiswa di harapkan dapat:
- Mengenal Sistem operasi (SO) Debian Server
- Menetahui cara instalasi FTP Server yang terdapat pada SO Debian Server
- Mengetahui cara menggunakan FTP Server pada SO Debian Server
2. Indikator
- Mahasiswa mampu mengenal Sistem operasi (SO) Debian Server
- Mahasiswa mampu Menetahui cara instalasi FTP Server yang terdapat pada SO Debian Server
- Mahasiswa mampu Mengetahui cara menggu nakan FTP Server pada SO Debian Server"
Uraian Materi
FTP server merupakan sebuah server yang memanfaatkan File Transfer Protocol (FTP) untuk keperl uan transfer file antar mesin pada jaringan TCP/ IP. FTP adalah sebuah protokol Internet yang berjalan di dalam lapisan aplikasi yang merupakan standar untuk pentransferan berkas komputer antar mesin-mesin dalam sebuah jaringan internet atau intranet.
Instalasi FTP Server
- a. Install Paket (proftpd/vsftpd ).
debian:~-# apt-get install vsftpd
- b. Buat direktori file ftp.
debian:~# mkdir /home/imam/ftp
Membuat file contoh.text didalam folder ftpdebian:~# touch /home/imam/ftp/contoh.txt
Memberi permition pada file /home/imam/ftp supaya bisa dibuka, dibaca dan ditulis oleh semua user,debian:~# chmod 777 /home/imam/ftp
- c. Edit file konfigurasi (vsftpd .conf).
debian:~# nano /etc/vsftpd.conf
Hilangkan tandan command "#" pada
- write_enable=YES (baris ke-31)
- ascii_upload_enable=YES (baris ke-99 )
- ascii_download_enable=YES (baris ke-100)
- chroot_local_user=YES (baris ke-122)
- chroot_list_enable=YES (baris ke-123)
- chroot_list_file=/etc/vsftpd.chroot_list (baris ke-125)
- ls_recurse_enable=YES (baris ke-131) - d. Buat User untuk akses ftp server.
debian:~# /sbin/useradd ftpl23
Isi passwod dengan "1" atau "1234567890"debian:-# passwd ftp123
Tampilan - e. Menambahkan euser ftp123 ke dalam configurasi vsftpd
debian:-# echo ftp123 >> /etc/vsftpd.chroot_list
- f. Restart ftp server.
debian:-# /etc/init.d/vsftpd restart
- g. Check ftp melalu Web Browser.
Pada url address, pergi ke ftp://imam.net (sesuai dengan domain yang telah anda buat)
Jika muncul windows isian user, masukan user dan passwordnya.
Apabila login sukses akan tampil seperti berikut.
Atau jika anda ingin meng-Upload file, gunakan aplikasi tambahan untuk ftp client, bisa menggunakan software FileZilla.
Latihan
Anda diminta untuk mengkonfigurasi SO Debian server dengan ketentuan:
- lakukan instalasi FTP server
- konfigurasi pada FTP Server
- lakukan uji coba agar klien dapat meakukan transfer file ke server